Obat Tradisional | Obat Alam | Obat Non Kimia | Obat Kebun Sendiri | Obat Apotik Hidup
Binahong adalah tanaman obat dari daratan Tiongkok (dikenal dengan nama asli Dheng San Chi). dikenal memiliki khasiat penyembuhan yang luar biasa dan telah ribuan tahun dikonsumsi oleh bangsa Tiongkok, Korea, Taiwan dll. Di kawasan Asia Tenggara, tanaman ini merupakan konsumsi wajib penduduk Vietnam ketika melawan invansi Amerika, namun sayangnya tanaman binahong masih asing untuk daerah IndonesiaKandungan Daun Binahong
Kandungan yang terdapat dalam daun binahong anara lain adalah antimikroba. Antimikroba pada daun binahong sangat reaktif terhadap beberapa kuman penyebab infeksi pada luka bakar maupun luka karena terkena benda tajam. Khasiat daun binahong yang luar biasa juga karena daun binahong mengandung asam askorbat yang mampu meningkatkan daya tahan tubuh terhadap infeksi dan mempercepat penyembuhan.
Manfaat Daun Binahong Bagi Kesehatan
- Mempercepat pemulihan kesehatan setelah operasi, melahirkan, khitan, segala luka-luka luar maupun dalam, dan radang usus.
- Melancarkan dan menormalkan peredaran dan tekanan darah.
- Mencegah stroke, maag, dan asam urat.
- Menambah dan mengembalikan vitalitas daya tahan tubuh.
- Menyembuhkan wasir (ambeien), melancarkan buang air kecil, buang air besar, diabetes, sariawan, sakit kepala, sakit perut, penyakit kulit (gatal-gatal).
- Membantu proses penyembuhan berbagai macam penyakit batuk /muntah darah, kencing manis, sesak nafas, darah tinggi / darah rendah, radang ginjal, maag kronis, lemah syahwat, gangguan fungsi jantung, dll.
- Untuk memperlancar peredaran darah di syaraf-syaraf otak.
Untuk Pemakaian Dalam
- Untuk menyembuhkan luka bekas operasi, maag, typus, disentri, kesegaran jasmani (tambah telur dan madu), mencegah stroke, asam urat dan sakit pinggang : Ambil rhizoma (umbi) secukupnya, dicuci bersih, kemudian direbus, setelah dingin disaring dan diminum 2-3 kali sehari. Namun dapat pula umbinya dikeringkan, lalu ditumbuk halus, kemudian dimasukkan dalam kapsul 0,5 mh dan diminum 3 kali sehari.
- Agar bekas operasi caesar cepat kering, ambil akar binahong yang batangnya merah sebanyak 15 gram. Setelah dicuci bersih, rebus dengan 3 gelas air hingga tersisa setengahnya. Saring dan minum selagi hangat. Anda bisa menambahkan sedikit sereh atau gula batu bila suka.
Untuk Pemakaian Luar
Untuk menyembuhkan memar karena terpukul, kena api (panas), rheumatik, pegal linu, nyeri urat, menghaluskan kulit : Daun dan batang ditumbuk halus kemudian dioleskan pada bagian yang sakit.
Kategori Penyakit berat :
- Batuk/muntah darah : 10 lembar daun diminum setiap hari.
- Paru-paru : 10 lembar daun diminum setiap hari.
- Kencing manis : 11 lembar daun diminum setiap hari.
- Sesak nafas : 7 lembar daun diminum setiap hari.
- Borok akut(menahun) : 12 lembar daun diminum setiap hari.
- Darah rendah : 8 lembar daun diminum setiap hari.
- Gatal-gatal /eksim kulit : 10-15 lembar daun diminum setiap hari.
- Ambeyen berdarah : 16 lembar daun diminum setiap hari.
Kategori Penyakit Ringan :
- Disentri/buang air besar : 10 lembar daun diminum setiap hari
- Hidung mimisan : 4 lembar daun diminum setiap hari
- Habis bedah/operasi : 20 lembar daun diminum setiap hari
- Luka bakar : 10 lembar daun diminum setiap hari
- Gusi berdarah : 4 lembar daun diminum setiap hari
- Kelancaran haid : 3 lembar daun diminum setiap hari
- Habis bersalin/melahirkan : 7 lembar daun diminum setiap hari
- Lemah syahwat : 3-10 lembar daun diminum setiap hari.
- Menjaga stamina tubuh : 1 lembar daun diminum setiap hari
Kata Kunci/ keyword Terkait dengan artikel ini :
obat
tradisional,obattradisional,darah tinggi,pelangsing,obatkuat,kanker
rahim,jamu tradisional,penyakit kanker,penyakit diabetes,ramuan jamu
tradisional,gejala penyakit jantung,penyembuhan kanker,jamu
kuat,penyakit gula,tanaman tradisional,terapi diabetes,penyakit diabetes
melitus,penyembuhan jantung,mengobati diabetes,mengatasi
diabetes,penyembuhan stroke,cara mengatasi diabetes,cara mengobati
diabetes,penyembuhan diabetes,dr boyke dian nugraha,jamu kuat pria,jamu
kuat lelaki,jamu kuat tradisional,cara mengobati penyakit diabetes,jamu
diabetes,cara penyembuhan diabetes,keladi tikus kapsul,jamu tradisional
kuat lelaki,0bat kuat,penyakit diabetes dan pengobatannya,Manfaat bunga
Hibiscus ,jenis cacing, arti cacingan, Mencegah cacingan, Pengobatan Alami dengan Buah Sirsak,Buah Sirsak,Daun Binahong yang Berkhasiat
No comments:
Post a Comment