Pages - Menu

Blogger news

Saturday, April 8, 2017

Mengobati Bekas Cacar

Obat Tradisional | Obat Alam | Obat Non Kimia | Obat Kebun Sendiri | Obat Apotik Hidup

Bekas cacar memang tidak sakit tetapi sangat mengganggu. Apalagi bekas cacar ada di area wajah, itu sangat mengganggu menampilan seseorang. Bekas cacar bisa dihilangkan dengan menggunakan bahan-bahan alami yaitu:

Pengobatan yang pertama:
Cari cuni-cumi lalu cuci bersih. kemudian jemur cumi-cumi sampai benar-benar kering. Kalau sudah kering tumbuk halus kemudian diayak. Tepung cumi-cumi ini sebagai bedak wajah

Pengobatan yang kedua:
Menggunakan ramuan tradisional yaitu:
1. Tebu : panjang 1/2 meter
2. Wortel : 1/4 kg
3. Air : 1 ltr
4. Bunga roos yang sudah dikeringkan/dijemur : 2 ons
5. Gula enau/gula kelapa : secukupnya

Cara membuat dan pengobatannya:
1. Tebu dan wortel masing-masing dikupas kulitnya dan potong kecil-kecil
2. Kemudian semua bahan direbus sampai airnya tinggal 1/2 atau 2 gelas blimbing
3. Minum pagi dan malam menjelang tidur masing-masing satu gelas.

Dengan pengonbatan dari dalam dan luar, akan mempercepat menghilangkan bekas cacar yang ada di muka maupun dibagian tubuh lainnya.

No comments: